Agus kembali mengingatkan penyuluh KB agar mengimplementasikan 10 langkah PKB dan senantiasa menanamkan nilai-nilai integritas saat bertugas.
“Saya berharap penyuluh KB yang dilantik hari ini dapat segera melaksanakan tugas dan fungsi jabatannya di lapangan dengan sebaik-baiknya. Mari bekerja nyata bersama-sama seluruh mitra dan pemangku kepentingan untuk mempercepat penurunan stunting dan menyukseskan program bangga kencana di Provinsi Sulawesi Tenggara,” pungkas Agus Salim.
Editor: Ridho Achmed
Jangan lewatkan video populer:
Discussion about this post