Ia berharap, dengan dilantiknya 263 PNS tersebut, mampu membantu dalam menjalankan roda pemerintahan di Konut.
“Kalian bekerja dengan baik-baik, tulus, dan ikhlas. Kalian sudah tes, dan lulus. Tolong di jaga baik-baik amanah itu,” ungkap dia.
Untuk diketahui, pelantikan 263 CPNS Konut itu terbagi tiga klarifikasi pendidikan. Satu klasifikasi tenaga teknis, dua tenaga guru, dan tiga tenaga kesehatan.
Penulis : Iwan Charisman
Editor: Basisa
Discussion about this post