PENASULTRA.ID, KENDARI – Korban tanah longsor lorong Kodya, Watu-Watu, Kecamatan Kendari Barat mendapat perhatian serius dari Relawan Aku Sahabat Rakyat (ASR) Kendari. Dimana, sedikitnya enam kepala keluarga (KK) menjadi korban tanah longsor di lorong Kodya.
Tak cukup dari 1×24 jam pasca mendapatkan laporan dari masyarakat, relawan ASR Kendari bergerak cepat menuju lokasi bencana tanah lonsor yang menimpa enam kepala keluarga tersebut, Senin 30 Agustus 2021.
DPC PKB se-Sultra Dikukuhkan, Target Kursi DPR RI https://t.co/TRVDQGMpyi
— Penasultra.id (@penasultra_id) August 28, 2021
Discussion about this post