“Seperti nursery dan taman labirin yang ada di sini, nanti kita jajaki kerjasama dengan nursery PT Vale yang ada di Sorowako. Misal pengelola kawasan ini untuk mendapat transfer ilmu, termasuk hal teknis lainnya, semoga bisa sejalan juga dalam mendukung program ketahanan pangan yang dicanangkan Pak Bupati,” ujar Endra.
Untuk diketahui, TWP yang diresmikan tersebut dibangun di atas lahan seluas lebih kurang 4 hektar dengan fasilitas diantaranya kolam renang anak (kiddy pool), gazebo, nursery, taman labirin, ruang ganti, toilet dan akses jalan masuk ke lokasi TWP.
Penulis: Yeni Marinda
Jangan lewatkan video populer:
Discussion about this post