“Dalam perjalanan roda kepemimpinan bukan lagi menjadi rahasia umum dugaan transaksional jabatan itu sering terjadi. Paslon nomor urut 2 juga sama sekali tidak memahami diskresi pemerintah daerah dalam mengatasi inflasi,” beber Rolansyah.
Bagi Rolansyah, dari ketiga pasangan calon bupati Konawe yang tampil debat, hanya paslon nomor urut 3 lah yang mampu menguasai debat dengan memaparkan visi-misinya secara ilmiah dalam tataran konseptual. Termasuk, memberikan edukasi kepada masyarakat Konawe dengan cara berpikir, berucap, bertindak secara terukur.
“Dari ketiga paslon bupati satu-satunya yang menyerukan agar stop melakukan black campain (stop mososangge) juga hanya paslon nomor urut 3,” ujar Rolansyah memungkas.
Editor: Ridho Achmed
Jangan lewatkan video populer:
Discussion about this post