Ia berjanji, bakal mendorong pemuda agar terus berupaya untuk konsisten mengembangkan UMKM sebagai sektor ekonomi kreatif serta dapat menambah roda pendapatan daerah di kota Baubau.
Untuk diketahui, usai membuka kegiatan pameran UMKM, Wakil Walikota Baubau dampingi Kepala Dinas Koperasi dan UMKM Mohamad Salman Sirajuddin, Kepala Dinas Pariwisata Kota Baubau Idrus Taufiq Saidi, serta Camat Lea-Lea Laode Arwah, kemudian mengunjungi setiap stand UMKM yang tersedia.
Penulis: Basisa
Jangan lewatkan video populer:
Discussion about this post