Menurutnya, dalam website ini pula, masyarakat dapat ikut berpartisipasi dengan mengusulkan kerabat, tetangga atau warga disekitar yang terdampak covid untuk didata dalam SIP Covid-19 tersebut.
“Buka https://laporbansos.
Ia mengaku, saat ini input data dari organisasi perangkat daerah (OPD) untuk sementara diinput oleh masing-masing admin dengan model dashboard.
“Sistem akan optimal jika laporan dan data dari OPD pelaksana bansos sudah lengkap,” terang Sukanto.
Discussion about this post