“Dengan outstanding sebesar Rp 2,78 triliun,” beber Fredly.
View this post on Instagram
Sementara, kata Fredly, dalam aspek perlindungan konsumen per 28 Agustus 2020, jumlah pengaduan konsumen sektor jasa keuangan termasuk yang terkait Covid-19 sebanyak 1.073 pengaduan.
158 konsumen diantaranya dalam bentuk surat dan non surat (datang langsung/walk in maupun via telepon) sebanyak 915 konsumen.
Perbankan 429 konsumen, lembaga pembiayaan 567 dan 77 sisa lainnya merupakan pengaduan asuransi dan Fintech Lending.
Discussion about this post