“Yang menjadi bahan referensi dalam merumuskan kebijakan strategis dan efektif sesuai kewenangannya bersama lembaga terkait lainnya di tingkat pusat, demi membantu pemerintah daerah dalam upaya percepatan pembangunan daerah yang berkelanjutan,” tuturnya.
Ia menjelaskan, perkembangan kasus Covid-19 di Sultra, termasuk angka kasus yang berhasil ditekan, melalui kerjasama yang erat antara seluruh komponen bangsa.
“Pemerintah daerah aktif memberikan bantuan non tunai kepada masyarakat kecil yang turut terdampak pandemi. Kebijakan-kebijakan tersebut, masih terus kami laksanakan demi menyelamatkan masyarakat, dan mendorong kebangkitan ekonomi daerah,” tandasnya.
Editor: Basisa
Jangan lewatkan video populer:
Discussion about this post