Organisasi memang tetap berjalan namun tanpa tatap muka komunikasi menjadi kurang efektif.
“Zoom meeting menjadi jalan keluar tetapi tetap beda rasanya,” kata Atal.
Dia juga merasa lega dengan diangkatnya Ketua Dewan Penasihat yang baru sehingga organ PWI kembali utuh dan dapat berfungsi optimal. Banyak agenda besar yang harus diselesaikan antara lain Konkernas yang akan dilaksanakan berbarengan dengan Porwanas di Jawa Timur dan Hari Pers Nasional 2023 di Sumatera Utara.
Diketahui, momen Halal bihalal PWI kemarin, selain pengangkatan Ketua Dewan Penasihat Fachry Muhammad juga mengangkat Syamsuddin Ch Haesy sebagai anggota Dewan Penasihat yang baru.
Editor: Ridho Achmed
Jangan lewatkan video populer:
Discussion about this post