Untuk itu, Nurlistyo berharap doa dan dukungan dari DPRD Provinsi khususnya komisi III, semoga Smelter Merah Putih yang merupakan milik putra bangsa dan tidak ada sedikitpun investasi asing, segera beroperasi tahun ini.
“Semoga Smelter Merah Putih segera beroperasi dan menjadi tonggak sejarah bagi bangsa ini,” harap Nurlistyo.
Begitupun dalam testimonial secara tertulis, anggota Komisi III DPRD Sultra menulis kalau mereka sangat puas dengan penjelasan manajemen PT Ceria bahwa, pengelolaan tambangnya sudah bagus, serta manajemen dan pengelolaan tambangnya bisa menjadi contoh.
Editor: Ridho Achmed
Jangan lewatkan video populer:
Discussion about this post