“Tentu saya menyanyikan lagu ini dengan cara saya sendiri, saya yakin orang-orang bisa merasakan lagu Melepasmu dengan rasa yang baru,” ucap Axl.
Drive memang merencanakan merilis ulang 2 lagu hits-nya, bukan hanya sekadar sebagai penguat identitas Drive dengan formasi barunya yang sekarang. Namun juga sebagai jembatan ke karya-karya mereka berikutnya. Lima lagu baru telah Drive siapkan untuk dirilis di bulan-bulan berikutnya untuk para Drivemaniacs dan para penikmat musik Indonesia.
Editor: Ridho Achmed
Jangan lewatkan video populer:
Discussion about this post