Koordinator Presidium Forhati Sultra, Rahmawati Azi mengatakan, kegiatan ini sebagai bentuk rasa syukur, kepedulian serta solidaritas alumni HMI yang tergabung dalam Forhati.
“Jadi kegiatan ini rutin kami adakan setiap tahun, Berbagi paket ini merupakan bentuk kepedulian kami terhadap sesama dalam bidang sosial maupun ekonomi dan juga dirangkaikan dengan hari perempuan internasional,” kata Rahmawati.
Menurutnya, yang menerima bantuan sembako diantaranya adalah ibu-ibu penjual ikan dan sayur. Ia berharap kegiatan tersebut memberikan manfaat bagi masyarakat.
Discussion about this post