Pada 21 Juli, ia kembali mempertajam rekor Snatch dengan angkatan 157 kg di Kejuaraan Remaja dan Junior Asia 2022 Uzbekistan.
Saat ini, rekor dunia junior angkatan Snatch masih dipegang olehnya, namun rekor angkatan Clean and Jerk dan Total telah dipecahkan oleh atlet asal Thailand, Weeraphon Wichuma, pada 3 Oktober 2023.
Alhasil, ia telah memegang rekor dunia junior Clean and Jerk dan Total selama 2 tahun 129 hari terhitung dari 26 Mei 2021 hingga 2 Oktober 2023.
Penulis: Eko Julianto
Editor: Ridho Achmed
Jangan lewatkan video populer:
Discussion about this post