PENASULTRA.ID, KONAWE UTARA - PT Obsidian Stainless Steel (OSS) dan Virtu Dragon Nikel Industrial (VDNI) melakukan betonisasi jalan alternatif sepanjang 3 km di Tobi Meita Kecamatan Motui, Kabupaten Konawe Utara....
PENASULTRA.ID, KONAWE UTARA - Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Konawe Utara (Konut) menggelar sidang paripurna istimewa di HUT Konut yang ke 15, Senin 3 Januari 2021. Ketua DPRD Konut...
PENASULTRA.ID, KONAWE UTARA - Pemerintah daerah (Pemda) Konawe Utara (Konut) melalui Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman (Disperwaskim) menyerahkan Bantuan Stimulan Rumah Swadaya (BSRS) yang bersumber dari APBD Konut Tahun Anggaran...
PENASULTRA.ID, KONAWE UTARA - Guna menyambut kedatangan Gubernur Sulawesi Tenggara (Sultra) Ali Mazi 22 Desember 2021 mendatang di Bumi Oheo Kabupaten Konawe Utara (Konut) dalam rangka penanaman mangrove di Desa...
PENASULTRA.ID, KENDARI - Bupati Konawe Utara (Konut) Ruksamin menerima Daftar Isian Pelaksanaan Anggaran (DIPA) serta buku daftar alokasi Transfer ke Daerah dan Dana Desa (TKDD) Tahun Anggaran 2022 yang diserahkan...
PENASULTRA.ID, KONAWE UTARA - PT Aneka Tambang (Antam) Tbk melalui mitranya Kerja Sama Operasi (KSO) Mandiodo terus mengupayakan pemberdayaan sumber daya manusia (SDM) dari masyarakat lokal Kabupaten Konawe Utara (Konut)...
PENASULTRA.ID, KONAWE UTARA - Masih terngiang diingatan kita perjuangan hidup seorang bocah bernama Romadon yang menderita melawan penyakit tumor ganas pada bagian otak kepalanya. Balita 8 tahun asal Desa Tobimeita,...
PENASULTRA.ID, KONAWE UTARA - PT. Antam Tbk UBPN Konawe Utara (Konut) kembali menyerahkan bantuan kepada Pemerintah Kabupaten Konut. Kali ini PT. Antam Tbk UBPN Konut memberikan bantuan berupa satu unit...
PENASULTRA.ID, KONAWE UTARA - Wakil Bupati Konawe Utara (Konut) Abuhaera menerima penyerahan pengelolaan Tempat Pemrosesan Akhir (TPA) Sampah dari Balai Prasarana Permukiman Wilayah Sulawesi Tenggara (BPPW Sultra), di TPA Sampah...
PENASULTRA.ID, KONAWE UTARA - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Konawe Utara (Konut) mengadakan rapat terkait inovasi peraturan daerah (Perda) tentang Pengembangan Program Kebun Pekarangan (PPKP) Konut yang diikuti seluruh pejabat Eselon II, III...
Kabar gembira bagi peserta Badan Penyelenggara Jaminan Sosial Ketenagakerjaan (BPJamsostek) yang telah memenuhi syarat untuk melakukan klaim Jaminan Hari Tua...