KSDI sendiri, kini mencoba merambah ke pengembangan jaringan internet berbasis fiber optik. Sebelumnya hanya fokus ke pengembangan jaringan internet berbasis satelit. Wilayah cakupan yang sudah dikerjakan oleh KSDI dengan internet berbasis satelit ini meliputi sebagian Sumatera, Jawa, dan Kalimantan.
Dengan kebutuhan internet yang sangat cepat, diharapkan pengembangan jaringan internet yang dimulai dengan menggandeng anak perusahaan PT PLN ini bisa memenuhi target desa bersinyal secara nasional.
Editor: Ridho Achmed
Jangan lewatkan video populer:
Discussion about this post