Menurutnya, hal tersebut tidak menjadikannya sebuah tantangan, namun menjadikannya sebuah peluang dengan menawarkan paket-paket penerbangan langsung dari Hongkong ke destinasi-destinasi Indonesia, sebab destinasi Hongkong dan Indonesia memiliki daya tarik yang sangat berbeda.
“Kedua kami ingin sebisa mungkin untuk memberikan suatu penekanan bahwa ada program Bangga Berwisata Indonesia, ada kemungkinan jika kita tidak bisa menggenjot pergerakan wisnus 1,4 Miliar, ada net out dari wisatawan kita, lebih banyak wisatawan Indonesia yang berwisata ke luar negeri dari pada wisman yang datang ke Indonesia. Ini yang harus kita sikapi dengan penuh langkah-langkah yang kolaboratif, inovatif. sehingga kita masih bisa menarik wisman tapi bisa mendorong wisnus Bangga Berwisata di Indonesia,” kata Menparekraf memungkasi.
Editor: Ridho Achmed
Jangan lewatkan video populer:
Discussion about this post