Perwakilan Agen Pelayaran PT. Dharma Indah, Ali mengungkapkan, kendati arus balik masih kurang lebih dua pekan. Namun tercatat ratusan calon penumpang telah mendaftarkan dirinya untuk mendapatkan tiket gratis tersebut.
“Sudah ada ratusan pendaftar dalam catatan kami. Syaratnya itu, cukup datang membawa foto copy KTP disertakan dengan KTP asli dan tiketnya diambil sehari sebelum jadwal keberangkatan,” Ali memungkas.
Penulis: Sudirman Behima
Editor: Yeni Marinda
Jangan lewatkan video populer:
Discussion about this post