Ketua Dewan Masjid Kota Kendari mejelaskan itu, ibadah haji merupakan ibadah yang dilakukan secara sendiri-sendiri namun disebut jemaah haji, maka umat muslim sudah menunaikan rukun islam ke lima itu harusnya berfikir lebih luas untuk umat atau menjalankan fungsi sosial.
Pasangan Siska Karina Imran ini menambahkan, salah satu ukuran mabrurnya haji seseorang iyalah setelah pulang berhaji menunjukkan peran sosialnya atau punya kontribusi masyarakat yang ada disekitarnya.
Sementara itu mewakil Kepala Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kota Kendari Faharudin menjelaskan, keberadaan IPHI sangat membantu peran Kemenag dalam melakukan bimbingan, pembinaan dan penyuluhan bagi calon jemaah haji.
Editor: Basisa
Jangan lewatkan video populer:
Discussion about this post