“Kami berharap keberadaan Ormas Giber di Sultra dapat menjadi ruang bagi publik dalam menyampaikan sejumlah kepentingan masyarakat secara luas,” ujar Muis.
“Insya Allah kalau sudah terbentuk di tingkat Provinsi Sultra, kami juga bakal bentuk di 17 kabupaten kota,” mantan Menteri Pergerakan Mahasiswa Fakultas Teknik UHO itu memungkas.
Penulis: Yeni Marinda
Jangan lewatkan video populer:
Discussion about this post