“Jadi tidak heran animo warga untuk mengikuti perekaman kali ini jumlahnya tidak begitu banyak,” sebut Bambang, Rabu 24 Januari 2024.
Mantan pendaki gunung itu juga mengungkapkan, upaya percepatan perekaman ini juga menggandeng petugas PPS kecamatan guna mendata dan mengajak warga yang belum memiliki KTP-el.
“Komitmen kami melayani sepenuh hati sehingga nantinya warga bisa memiliki KTP-el sebagai identitas kependudukan yang nantinya bisa digunakan dalam menyalurkan aspirasinya di Pemilu 2024 mendatang,” pungkasnya.
Discussion about this post