“Kami berharap seluruh pekerja di ekosistem ini tidak perlu was-was karena seluruh risiko kerjanya dialihkan kepada negara melalui BPJS Ketenagakerjaan. Mudah-mudahan ikhtiar kita bersama membantu mewujudkan kesejahteraan bagi seluruh pekerja Indonesia,” kata Anggoro.
Terpisah, Kepala BPJamsostek Kendari, Muhamad Abdurrohman Sholih mengatakan, ini salah satu bukti nyata bahwa dengan perlindungan jaminan sosial ketenagakerjaan negara hadir untuk seluruh pekerja Indonesia dan juga keluarga guna memberi rasa aman dan bebas kecemasan selama bekerja.
”Tidak hanya petugas haji, petugas keagamaan lain seperti imam masjid, marbot, juga butuh perlindungan jaminan sosial ketenagakerjaan,” Abdurrohman memungkas.
Penulis: Yeni Marinda
Jangan lewatkan video populer:
Discussion about this post