Ia berpesan agar semua peserta didik menjadi lulusan yang unggul dan percaya bahwa dosen-dosen yang membina Politeknik Tridaya Virtu Morosi adalah akademisi yang berkualifikasi baik.
Untuk diketahui, Politeknik Tridaya Virtu Morosi memiliki 3 program studi, yaitu Teknologi Listrik Industri Logam, Teknologi Metalurgi Industri Logam, dan Teknologi Sipil. Politeknik Tridaya Virtu Morosi terletak di Kabupaten Konawe, Provinsi Sulawesi Tenggara, dan berkolaborasi bersama PT Virtue Dragon Nickel Industry (VDNI) dan PT Obsidian Stainless Steel (OSS) dalam rencana penyaluran lulusan prodi di kemudian hari.
Penulis: Yeni Marinda
Jangan lewatkan video populer:
Discussion about this post