Sementara itu, Korlap Aksi Fajaruddin merasa ada yang aneh pada rapat pleno rekapitulasi penghitungan suara yang diselenggarakan oleh KPU Muna. Kata dia, pleno yang digelar KPU Muna merupakan pleno tercepat di seluruh Indonesia.
“Luar biasa Kubais dan rekannya, apa yang dikejar, padahal masih ada dua hari waktu dalam tahapan, inikan aneh. Kubais jangan sudah mencedarai amanah masyarakat Muna,” sebut Fajar.
“Kubais ini juga mantan Staf Ahli Rusman Emba saat menjabat legislator DPD RI, ini bukan rahasia publik, semua tau,” tambah dia.
Discussion about this post