“Prabu ini sebenarnya otaknya gue dan teman gue, Bally. Kita udah lama nge-band bareng dan saat kita ketemu lagi itu kita aransemen semua lagunya berdua. Jadi menariknya album ini menyuguhkan banyak hal yang beda disetiap lagunya. Gue pengen pendengarnya nanti bisa menikmati keberagaman dari album ini,” kata Prabu.
Dari delapan lagu dalam album ini, salah satunya berjudul “Album Foto”, lagu ini memiliki pesona pada nada dan lirik yang sangat sederhana begitu mudah dinikmati dan didendangkan, baik di saat sendiri bersama keluarga, teman, sahabat atau kekasih.
“Karena ini sebuah karya untuk didengarkan, kalo masalah apresiasi atau tidak, gue kembalikan kepada yang mendengar yah. Itu udah kemerdekaan mereka untuk memberikan penilaian terhadap sebuah karya. Gue hanya berharap album ini ada untuk bisa didengarkan dan dinikmati,” Prabu memungkas.
Prabu Album Track:
1. Jazzy
2. Polaris
3. Ranting
4. Dimana Siapa
Discussion about this post