Untuk harga nasi goreng jawa di bandrol dengan harga Rp15 ribu, sedangkan soto kudus seharga Rp16 ribu sudah dapat satu porsi nasi terpisah.
“Bedanya rempah-rempah yang kami gunakan pada kedua menu pendamping itu berasal dari luar daerah, diimpor bukan dari asli Kendari, sehingga itu yang menjadi pembeda dari menu nasi goreng dan soto lain pada umumnya,” tutur Utari.
Tunggu apalagi, buruan ke Rajanya Es Kendari di Kompleks Citra Land Blok RK G01 Nomor 003 yang buka mulai pukul 10.00 hingga 21.00 Wita.
Penulis: Yeni Marinda
Jangan lewatkan video populer:
Discussion about this post