Kuliner Indonesia termasuk kopinya juga semakin populer di Singapura termasuk berbagai macam jenis kopi yang dijual di Tanamera Coffee Indonesia.
“Saya pikir kopi di sini adalah blend atau campuran dari banyak jenis kopi Indonesia,” tambah Ong Ye Kung.
Menparekraf Sandiaga didampingi sejumlah pejabat di antaranya Sekretaris Kemenparekraf/ Sekretaris Utama Baparekraf, Ni Wayan Giri Adnyani, Deputi Bidang Kebijakan Strategis Kemenparekraf/Baparekraf, Nia Niscaya, Direktur Hubungan Antarlembaga Kemenparekraf/Baparekraf, Iman Santosa, Kepala Biro Komunikasi, Kemenparekraf/Baparekraf I Gusti Ayu Dewi Hendriyani, dan Kepala Koordinator Fungsi Pensosbud KBRI Singapura, Ratna Lestari.
Editor: Basisa
Jangan lewatkan video populer:
Discussion about this post