PT Garuda Indonesia Cabang Kendari merayakan hari ulang tahun (HUT) ke-76 dengan cara yang menarik yaitu dengan berbagi kebahagian bersama para pelanggan setia di Bandar Udara (Bandara) Haluoleo Kendari, Minggu ...
Pengurus Dewan Pengurus Daerah (DPD) Ikatan Sarjana Perikanan Indonesia (Ispikani) Sulawesi Tenggara (Sultra) resmi dikukuhkan oleh Ketua Umum Ispikani disalah satu hotel di Kendari, Sabtu 25 Januari 2025.
Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Sulawesi Tenggara (Sultra) menilai perkembangan sektor jasa keuangan di wilayah Sultra sampai dengan Desember 2024 tumbuh positif dan stabil. Bahkan kinerja pertumbuhan ekonomi meningkat secara tahun ...
Pasangan calon (Paslon) Gubernur dan Wakil Gubernur Sulawesi Tenggara (Sultra), Andi Sumangerukka-Hugua (ASR-Hugua) menang telak pada hasil pleno terbuka Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sultra, Minggu 8 Desember 2024.
Rumpun Perempuan Sulawesi Tenggara (RPS) bersama Aliansi Jurnalis Independen (AJI) Kendari memperkuat komitmen melawan kekerasan terhadap perempuan dan anak.
Bengkel mobil Graha Auto Sejahtera (GAS) yang berada di Jalan KS Tubun, Lorong Loloepisi, BTN Rajawali Residence Blok B Nomor 9, Kecamatan Baruga, Kota Kendari menghadirkan promo akhir tahun untuk ...
Pasangan Calon (Paslon) Wali Kota dan Wakil Wali Kota Kendari, Aksan Jaya Putra dan Andi Sulolipu (AJP-Asli) menggelar kampanye diaolgis di Jalan Tunggala Kelurahan Anwai, Kecamatan Wua-wua, Jumat 8 November ...
Pasangan Calon (Paslon) Wali Kota dan Wakil Wali Kota Kendari, Aksan Jaya Putra-Andi Sulolipu (AJP-Asli) semakin gencar mengadakan blusukan atau kampanye diologis terbatas.