Pegadaian Syariah dan IZI Sultra Salurkan Paket Ramadan Kepada Duafa di Anaiwoi
Dalam momentum bulan suci ramadan 1446 hijriah, Pegadaian Syariah Kantor Cabang Kendari bersama dengan Inisiatif Zakat Indonesia (IZI) Perwakilan Sulawesi Tenggara (Sultra) kembali menyalurkan paket sembako kepada masyarakat yang membutuhkan.