Saat ini, Chief Editor tvOne, Lalu Mara Satriawangsa juga akan berangkat langsung ke Pemalang untuk turut membantu proses pemulangan jenazah dan korban selamat.
tvOne mengimbau kepada semua pihak untuk tetap tenang dan menunggu informasi resmi lebih lanjut.
tvOne mengajak masyarakat untuk mendoakan semoga almarhum diterima amal ibadahnya, diampuni dosa-dosanya oleh Allah Subhanahu Wa Ta’ala. Dan bagi para korban yang selamat, juga keluarga yang ditinggalkan diberikan ketabahan dan kekuatan dalam menghadapi masa sulit ini.
Sementara itu, pihak berwenang sedang melakukan penyelidikan untuk mengetahui penyebab pasti dari kecelakaan ini.
Editor: Ridho Achmed
Jangan lewatkan video populer:
Discussion about this post