Ia berharap, Bupati dan Wakil Bupati Wakatobi terpilih bisa merangkul semua elemen masyarakat untuk membangun Wakatobi secara bersama. Sehingga tidak terjadi pengkotak-kotakan masyarakat pasca Pilkada.
“Pilkada adalah proses mencari pemimpin. Sekarang pemimpinnya sudah ada jadi saatnya yang terpilih merangkul semua elemen, karena kemenangan itu milik semua masyarakat,” tutup Hamiruddin.
Penulis: Deni La Ode Bono
Editor: Yeni Marinda
Jangan lewatkan video populer:
Discussion about this post