“Berdasarkan data estimasi laju pertumbuhan penduduk Konut pada akhir 2019 dengan jumlah 68.515 jiwa, kepadatan penduduk 13.4 km3, pertumbuhan penduduk 1,07 persen. Dari data ini dapat diperkirakan jumlah sampah yang ditimbulkan yaitu 32,13 ton dalam sehari,” ungkap Abuhaera.
View this post on Instagram
Abuhaera sangat menyambut baik hadirnya TPA di Konut. Menurutnya, dengan hadirnya fasilatas TPA dapat memacu pengelolaan sampah di Konut dalam rangka mencapai target pengurangan dan penanganan sampah
“Pemda Konut menyambut baik hadirnya TPA, hal ini sejalan dengan amanat Peraturan Presiden RI Nomor 97 tahun 2017 tentang kebijakan dan strategi nasional pengelolaan sampah rumah tangga dan sampah sejenis rumah tangga,” ujar dia.
Discussion about this post