Senada, Kristin mengatakan, pihaknya berusaha memfokuskan laporan krida dan mempersiapkan diri untuk di pemilihan dubasnas yang akan datang.
“Untuk saat ini kami mempersiapkan segalanya mulai dari laporan krida kami, pakaian, mempersiapkan bahasa kami serta kondisi kesehatan kami di tengah pandemi ini,” tutup kristin.
Penulis: Firdha Faza Rakasiwy
Editor: Yeni Marinda
Jangan lewatkan video populer:
Discussion about this post