PENASULTRA.ID, KENDARI – Gubernur Sulawesi Tenggara (Sultra) H. Ali Mazi mengukuhkan Pasukan Pengibar Bendera Pusaka Daerah (Paskibrakada) Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra) utusan 17 kabupaten/kota untuk bertugas pada upacara penaikan bendera dirgahayu Republik Indonesia ke 76 yang akan digelar di Pelataran Rumah Jabatan Gubernur pada 17 Agustus 2021.
Pengukuhan Paskibrakada itu, gubernur Sultra H. Ali Mazi didampingi Ketua DPRD Sultra Abdul Rahman Saleh, Sekda Sultra, Hj. Nur Endang Abbas beserta Forkopimda.
DPRD Konut Minta Aktivitas Pertambangan PT Antam di Tapunopaka Dihentikan Sementara https://t.co/HSRWIQRaz2
— Penasultra.id (@penasultra_id) August 14, 2021
Discussion about this post