Untuk perhelatan HPN, kata dia, Grand Mercure Medan yang memiliki 266 kamar dan berbagai ruang pertemuan, akan menyiapkan makanan otentik lokal seperti Mie Balap, Lontong Medan, Bubur Angkasa, dan berbagai makanan lainnya.
“Semoga dengan kehadiran wartawan di tempat ini dapat memajukan UMKM,” harap Rachmad Suwardi yang didampingi Room Division Manager, Rio Himawan.
Editor: Ridho Achmed
Jangan lewatkan video populer:
Discussion about this post