“Karena ini adalah tuntutan nasional, gerakan Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) seluruh Indonesia, poinnya kita sudah petik tadi lima ditambah satu menjadi enam dan akan rangkum menjadi sebuah surat rekomendasi. Dan kami layangkan ke Jakarta,” ucap Cahwan dihadapan perwakilan massa.
“Kami menerima tuntutan itu. Tadi kita sudah sepakati untuk buat rekomendasi yang ditujukan ke DPR RI dan Presiden Jokowi untuk dikaji dan dipelajari. Ini tuntutan secara nasional,” ungkap anggota dewan lainnya La Ode Diyrun.
Penulis: Sudirman Behima
Editor: Basisa
Jangan lewatkan video populer:
Discussion about this post