Sebagai gambaran, sambung dia, pada 2003 muncul platform bernama ‘Second Life’ yakni komunitas virtual online yang memungkinkan pengguna membuat avatar dan berinteraksi di dunia virtual.
“Lalu munculah surat kabar online yang memungkinkan pemilik dan pembuat bisnis virtual untuk mengiklankan layanan kepada konsumen,” ungkapnya.
Editor: Basisa
Jangan lewatkan video populer:
Discussion about this post