Purnama juga menepis isu yang menyebut dirinya telah diganti dari jabatannya sebagai ketua DPC Gerindra Muna. Mantan Direktur PDAM Muna itu menegaskan bahwa informasi itu tidaklah benar. Sebab, DPP Gerindra telah memerintahkan agar tidak ada pergantian ketua DPC menjelang Pilkada.
“Walaupun belum ada rekomendasi, tetapi DPP sudah mengarahkan untuk berpasangan dengan bapak LM Rajiun Tumada di Pilkada Muna,” tegas Purnama.
Penulis: Sudirman Behima
Editor: Ridho Achmed
Jangan lewatkan video populer:
Discussion about this post