Sementara itu, pembawa hikmah peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW, KH. Abdul Rasid Sabirin menjelaskan bahwa memperingati Maulid adalah sebagai rasa syukur atas lahirnya kekasih Allah SWT yang menjadi suri tauladan bagi seluruh umat manusia.
Pemaknaan dari peringatan Maulid, kata KH. Abdul Rasid dapat menciptakan kedermawanan, kemurahan hati, kesederhanaan, keadilan, ketekunan, rasa cinta dan kasih sayang.
“Pemaknaan itulah yang menjadi fondasi dari ajaran Islam sehingga kita sebagai hamba Allah dan pengikut Nabi Muhammad selalu mengenang peringatan Maulid Nabi Besar Muhammad SAW,” ujarnya.
Penulis: Ahmad
Editor: Ridho Achmed
Jangan lewatkan video populer:
Discussion about this post