Sementara “Kontras”, track penutup sekaligus judul utama, menjadi puncak emosional dengan ledakan suara yang menggabungkan energi dan keheningan secara sinematik.
Proses rekaman Kontras dilakukan di Studio Radiostreet dengan Apek sebagai produser, menghadirkan pendekatan analog yang memberi tekstur kasar namun autentik. Radioshifter menulis dan memproduksi seluruh materi dalam kurun waktu awal februari hingga penghujung 2025, di tengah masa transisi pribadi dan musikal yang cukup intens.
“Kontras bukan cuma soal perbedaan bunyi atau bahasa, tapi tentang
keberanian untuk jujur. Kami ingin membiarkan musik dan kata-kata kami berkonflik, tapi juga berdamai,” tutur Radioshifter memungkas.
Editor: Ridho Achmed
Jangan lewatkan video populer:


Discussion about this post