“Rasulullah SAW bersabda, barangsiapa hari ini lebih baik daripada hari kemarin, maka ia adalah orang yang beruntung. Barangsiapa hari ini sama dengan hari kemarin, maka ia adalah orang yang merugi. Dan barangsiapa hari ini lebih buruk daripada hari kemarin, maka ia adalah orang yang terlaknat. Maka dimomen 1 Muharam 1442 Hijriyah ini, agar kita lebih baik lagi dan bermanfaat bagi diri sendiri, keluarga, dan kemaslahatan umat,” ujarnya.
Hermansyah berharap kegiatan serupa kedepannya agar terus dilaksanakan.
“Tentunya bukan hanya tahun baru islam, tapi masi banyak hari-hari besar islam lainnya. Kedepannya saya siap memfasilitasi penyelenggaraan kegiatan hari-hari besar islam,” jelasnya.
Penulis : Amrin Lamena
Discussion about this post