“Untuk melakukan patroli, pengamanan, dan penegakan hukum secara ketat demi mencegah terjadinya pelanggaran serta memastikan kenyamanan bagi masyarakat yang merayakan Idulfitri,” kata Roni.
Menurutnya, untuk menjaga keamanan, keselamatan, ketertiban, dan kelancaran arus lalu lintas, TNI-POLRI bersama stakeholder terkait berkolaborasi dalam melaksanakan operasi terpusat yang melibatkan 155.165 personel selama 13 hari.
“Operasi ketupat anoa 2024 diharapkan mampu mendukung keamanan, keselamatan, ketertiban, dan kelancaran arus lalu lintas selama periode perayaan Idul Fitri,” AKBP Roni Syahendra memungkas.
Discussion about this post