Ia berharap bagian protokol dan komunikasi pimpinan dapat menerapkan teknologi informasi ini, sehingga mampu menjalankan fungsinya dengan lebih baik dan meningkatkan kualitas pelayanan publik di Konsel.
“Semua data terkait agenda dan kegiatan pimpinan dapat diakses dari satu platform, memudahkan akses informasi bagi semua pihak yang terlibat,” Adrianto memungkas.
Penulis: Pyan
Editor: Yeni Marinda
Jangan lewatkan video populer:
Discussion about this post