Menurutnya, QRIS terbukti dapat membantu mengoptimalkan pembayaran digitalisasi di Kendari.
“Kedepannya kita akan menyasar beberapa sektor karena sering kali pembayaran menggunakan tunai pertanggung jawabannya Kurang bisa di pertanggung jawabkan akuntabilitas nya,” ujar Sulkarnain.
Sementara itu, Kepala Kantor Perwakilan (KPw) BI Sultra, Doni Septadijaya mengatakan, audiensi ini membahas mengenai permohonan dukungan mengenai strategi akselerasi penggunaan QRIS di Kendari.
Discussion about this post