“Jika ada perubahan nomor ponsel, penerima manfaat dapat segera berkoordinasi dengan perwakilan sekolah atau institusi pendidikan yang telah ditunjuk,” ungkap Setyanto.
View this post on Instagram
Telkomsel juga turut mengajak masyarakat yang telah terverifikasi dan ternotifikasi secara resmi sebagai penerima manfaat untuk segera memanfaatkan fasilitas bantuan paket internet yang diterima.
“Dengan optimal dan bijak sesuai kebutuhan, guna menunjang kelancaran dan kenyamaan dalam menjalankan kegiatan pembelajaran jarak jauh,” terang Setyanto.
Khusus pelanggan Telkomsel, katanya, dapat melakukan pengecekan status pendaftaran nomor ponselnya dalam program bantuan paket internet dari Kemendikbud RI melalui UMB *363*844#.
Discussion about this post