Honda PCX160 kembali mendapat pengakuan dari konsumen setia Honda. Pengakuan akan kenyaman saat mengendarai Honda PCX 160 menjajal jalan ruas Provinsi Sulawesi.
AHM kembali mengantarkan konsumen pulang ke kampung halaman melalui program Mudik Balik Bareng Honda (MBBH) yang telah memasuki tahun penyelenggaraan ke-16.
Grup Astra Makassar mendapat penghargaan dari DPP Apindo Sulsel atas komitmen dan dukungannya untuk memajukan pelaku usaha mikro kecil dan menengah (UMKM).
Asmo Sulsel mendukung penyelenggaraan Piala Gubernur Sulsel Gokart Competition yang bertajuk Ramadhan Fun Race di Twofive Adventure Park Makassar pada 24-26 Maret 2024.
Asmo Sulsel selaku main dealer sepeda motor Honda untuk wilayah Sulawesi Selatan, Barat, Tenggara, dan Ambon, meluncurkan promo bertajuk THR Akhir Bulan.
PENASULTRAID, JAKARTA - Memasuki penghujung 2024, Indosat Ooredoo Hutchison (Indosat atau IOH) melalui brand IM3, memberikan apresiasi khusus bagi pelanggan...