Pastikan Program Berjalan di Pulau Buton, Ali Mazi Tinjau Lokasi Proyek Strategis
PENASULTRA.ID, BAUBAU – Keseriusan Gubernur Sulawesi Tenggara (Sultra) Ali Mazi untuk membangun program besar di Kota Baubau patut diapresiasi. Pasalnya, Kota Baubau merupakan salah satu daerah di Sultra yang dipadati banyak ...