Gubernur ASR Jadi Irup saat Peringatan Hari Bhayangkara ke-79 di Sultra
PENASULTRAID, KENDARI - Gubernur Sulawesi Tenggara (Sultra), Mayjen TNI (Purn) Andi Sumangerukka (ASR) bertindak sebagai Inspektur Upacara (Irup) dalam peringatan Hari Bhayangkara ke-79 yang digelar di halaman kantor Gubernur Sultra ...