“Sangat meriah antusias peserta, mereka menggunakan dress code city rolling warna pink atau putih,” ujar Oging.
Ia mengucapkan terima kasih untuk antusiasme peserta yang telah memeriahkan acara ini. Diharapkan para pencinta Honda bisa terus memeriahkan kegiatan Asmo Sulsel. Menurutnya peran para pencinta sepeda motor Honda sangat penting.
“Kami harap kita bisa selalu berkolaborasi. Berbagai kegiatan tentu akan kami gelar terus menggandeng para pencinta sepeda motor Honda, khususnya di wilayah Sulsel,” Oging memungkas.
Discussion about this post