Di hari Lebaran nanti, kata Khusnudin, aktivitas penerbangan di Bandara Sugimanuru tetap akan beroperasi.
“Kita tetap melayani walaupun hari Lebaran. Kalau Lebaran jatuh tanggal 2 April 2022, tetap masih ada penerbangan. Jadwal penerbangan ini kita jadwalkan sampe tujuh hari setelah Lebaran, tapi kita lihat kondisi penumpang, kalau sudah mulai lengang, maka kita kembali normalkan jadwalnya,” jelasnya.
“Alhamdulillah penambahan jadwal penerbangan dan peningkatan penumpang, sampe saat ini tidak ada kendala. Semua berjalan lancar, aman seperti yang kita harapkan bersama,” pungkas Khusnudin.
Penulis: Sudirman Behima
Editor: Ridho Achmed
Jangan lewatkan video populer:
https://youtu.be/BXaiQPXT5E8
Discussion about this post